banner 728x250

BI, TPIP dan TPID Komitmen Kendalikan Inflasi Nasional

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa

Kick Off Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan.

Hal tersebut, menurut Gubernur Khofifah membutuhkan strong partnership dan komitmen seluruh elemen terkait di dalam negeri. Lebih lanjut Khofifah menambahkan dalam upaya pengendalian inflasi pangan diperlukan implementasi kebijakan riil yang bisa dirasakan langsung oleh para petani dan peternak.

 

Untuk mengawali implementasi GNPIP dalam pengendalian inflasi, Bank Indonesia dan Pemerintah Provinsi dan TPID Provinsi di seluruh Jawa menyepakati perluasan Kerja Sama Antar Daerah (KAD) di Jawa Timur, komitmen bersama pelaksanaan operasi pasar serentak, pencanangan gerakan Urban Farming 77.000 bibit cabai, dan penyampaian program Dedikasi untuk Negeri berupa sarana prasarana teknologi digital farming dan greenhouse sebagai pendukung pengembangan klaster di Jawa Timur. Selanjutnya implementasi GNPIP akan dilakukan juga di provinsi-provinsi lain hingga akhir tahun 2022.

Baca Juga:  Menparekraf Sandiaga Uno Targetkan 30 Juta Pelaku UMKM Gabung di e-Katalog LKPP

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *